Perhatikan kemudaannya yang gagah tampan serta berwibawa Perhatikan warna kulitnya yang cerah bercahaya Perhatikan kelemah lembutannya, sopan santun, kasih sayangnyaj kebaikannya, kerendahan hati serta ketaqwaannya. Perhatikan keberaniannya yang tak kenal takut, kepemurahannya yang tak kenal batas. Perhatikan kebersihan hidup dan kesucian jiwanya. Perhatikan kejujuran dan amanahnya …. Lihatlah, pada dirinya bertemu segala pokok kebaikan, keutamaan dan kebesaran. Anda jangan heran …
Ja’far Bin Abi Thalib Jasmani maupun perangainya mirip Rasulullah
