12 Cara Menarik Rizqi (3)

Dari ‘Umar bin Khaththab radhiyallahu’anhu, dari Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda : لَوْ أَنَّكُمْ كُنْتُمْ تَوَكَّلُونَ عَلَى اللَّهِ حَقَّ تَوَكُّلِهِ لَرُزِقْتُمْ كَمَا يُرْزَقُ الطَّيْرُ تَغْدُو خِمَاصًا وَتَرُوحُ بِطَانًا “Seandainya kalian sungguh-sungguh bertawakal kepada Allah, sungguh Allah akan memberi kalian rezeki sebagaimana Allah memberi rezeki kepada seekor burung yang pergi dalam keadaan lapar dan kembali dalam keadaan kenyang “ …

12 Cara Menarik Rizqi (2)

Tak satu pun manusia yang tidak suka terhadap harta. Tiada seorang pun bani Adam yang tidak senang jika rizkinya melimpah. Tiada seorang insan pun yang tidak gembira bila kekayaannya semakin bertambah. Allah Yang Maha Mengetahui telah menyinggungnya dalam firman-Nya: “Dan kalian mencintai harta benda dengan kecintaan yang berlebihan.” (QS. Al-Fajr: 20) Ironis, banyak manusia mengadu nasib demi mengumpulkan harta sebanyak-banyaknya …

12 Cara Menarik Rizqi (1)

Para Ulama telah banyak menjelaskan apa yang dimaksud dengan takwa. Di antaranya, Imam Ar-Raghib Al-Ashfahani ra. Mendefinisikan: “Taqwa adalah menjaga jiwa dari perbuatan yang membuatnya berdosa, hal itu dengan meninggalkan apa yang dilarang, dan menjadi lebih sempurna dengan meninggalkan sebagian yang dihalalkan.” (Al-Mufrodat fii Gharibil Qur’an) Sedangkan Imam An-Nawawi mendefinisikan Taqwa dengan, “Mentaati perintah dan laranganNya.” Maksudnya, menjaga diri dari …

Adab Seorang Hamba (1)

Oleh: Ahmad Ghozali Fadli Pimpinan Pesantren Alam Bumi Al-Qur’an Sekarang bayangkan, Anda kaya raya. Dengan rumah megah dan beberapa pembantu. Sebut saja Inah. Saat anda pulang ke rumah, Inah sudah ada di depan pintu, menyapa dan menyambut Anda. Kemudian menawarkan minuman. Dengan cepat, Inah menyiapkan, hingga sebelum Anda ke meja makan, apa yang Anda pesan sudah siap. Begitupula saat Anda …

Gontor dan Bumi Al-Qur’an

Oleh: Ahmad Ghozali Fadli Pimpinan Pesantren Alam Bumi Al-Qur’an Pertengahan 2014 lalu, saya bersama beberapa rekan berkesempatan untuk Silaturrahim ke kediaman alm H. Bisri Ilyas (Raja Properti Gresik). Dengan niat “Ngaji Bisnis”, belajar dari pengalaman beliau memulai bisnis properti. Ternyata H. Bisri bukanlah anak dari seorang yang kaya raya, “Saya tidak sampai selesai di Gontor. Berhenti saat kelas 3 KMI …

Ada Apa Dengan Bank Syariah?

Saat ini marak bank-bank Syariah. Apa yang membedakannya dengan bank-bank lain pada umumnya? Padahal, saat meminjam sama-sama mendapat bunga, begitu pula saat meminjam. Bahkan terkadang, bunga yang dikenakan oleh bank Syariah lebih tinggi dibanding bank lainnya? Ahmad Mudhoffar – Kendari, Sulawesi Tenggara Bank syariah (sebelumnya adalah bank Islam, karena kata Islam sangat identik dengan sensitifitas politik dalam negeri, maka dicetuskanlah …

Modal Memulai Bisnis

Saya ingin memulai bisnis, tapi kadang masih takut berapa modal yg harus keluar. apakah memulai bisnis harus memakai modal yang besar? Aditya-Sidoarjo Pertanyaan ini sering keluar didorong karena ketakutan dalam mengawali bisnis. Padahal bisnis tidak semenakutkan yang selama ini kita bayangkan. Bisnis itu pada dasarnya asyik bahkan membuat sebagian kita terlena dan enggan keluar dari zona ini. Ketika kita berfikir …

Wakaf untuk Masa Depan

Saat Umar bin Khattab memperoleh tanah di Khaibar, ia menghadap Nabi Muhammad dan berkata, “Wahai Rasulullah, aku mendapat tanah di Khaibar. Aku belum pernah mendapat harta sebaik itu. Maka apakah yang engkau perintahkan kepadaku?” Nabi pun bersabda, “Bila engkau suka, engkau tahan (pokok) tanah itu dan engkau sedekahkan (hasilnya), tidak dijual, tidak dihibahkan, dan tidak pula diwariskan.” Lalu Umar menyedekahkannya …

Sedekah untuk Kebahagiaan

Sedekah secara bahasa, berasal dari kata shidq yang berarti benar. Dan menurut Al-Qadhi Abu Bakar bin Arabi, benar di sini adalah benar dalam hubungan dengan sejalannya perbuatan dan ucapan serta keyakinan. Dalam makna seperti inilah, sedekah diibaratkan dalam hadits: “Dan sedekah itu merupakan burhan (bukti).” (HR. Muslim) Sedekah lebih luas dari sekedar zakat maupun infak. Karena sedekah tidak hanya berarti …

Bonekamu: Dari Rumahan Menjadi Pabrikan

Mitra BumiQu kali ini adalah Produsen Boneka dengan branding Bonekamu. Selalu bersyukur, itulah yang dilakukan oleh owner Bonekamu, Syamsul Arifin. Memulai bisnis tahun 2012 dengan modal awal 5 juta rupiah, kini bisnisnya telah menjadi pabrikan. Iya, membuat boneka yang awalnya butuh waktu 1-2 minggu, kini per harinya mampu memproduksi 200 boneka atau 6000 boneka per bulan. Bentuk kesyukurannya pun bermacam-macam, …